Memiliki hunian dengan harga yang murah bisa dimulai dengan memiliki tanah kavlingnya. Berikut developer yang memasarkan tanah kavling siap bangun di lokasi yang dekat dengan perumahan Manglayang Regency.
Harga mulai 132 juta,
Lokasi : Cinunuk.
Dari 24 unit yang dipasarkan sudah terjual 11 unit dalam waktu singkat.
Kavling siap bangun paling laris di Bandung Raya. Proyek ini sudah masuk ke tahap 2 yang mulai dipasarkan pada bulan Mei 2020. Dalam waktu 6 bulan sudah terjual 176 unit kavling dari total 184 unit kavling. Sehingga saat ini masih tersedia 8 unit terakhir.
Baca lebih lanjut →
Jika membeli tanah kavling di luar komplek perumahan biasanya tidak akan memiliki fasilitas di dekatnya. Sebaliknya, jika membeli tanah kavling di dalam perumahan ini sudah termasuk fasilitas yang disediakan di dalamnya.
Punya rumah tidak harus langsung beli dengan unitnya. Tapi bisa dimulai dengan memiliki tanah kavling siap bangun lebih dulu.
Salah satu lahan yang dibagi menjadi banyak kavling ada di kawasan Jatihandap atas yang dipasarkan dengan harga cukup murah, yaitu dengan harga mulai sekitar 1,2 juta/m2.
Kavling ini terletak dekat kawasan Islamic Center dengan harga jual 1,2 juta/m2.
Luas tanah yang dipasarkan adalah mulai 72 m2 dengan harga 86,4 juta
Jarak dari Jalan Raya AH Nasution sekitar 10 menit waktu tempuh.
Marketing :
wa.me/6281311231437